Pemkot Solo akan serahkan kunci Pasar Klewer kepedagadang
SOLO (LN) – Penyerahan kunci kios Pasar Klewer Solo akan dibagi dalam dua kloter. Yakni selama dua hari, yakni Selasa-Rabu (11-12/4/2017). Hal itu disampaikan Pejabat Humas Himpunan Pedagang Pasar Klewer (HPPK) Kusbani, usai rapat koordinasi dengan Dinas Perdagangan (Disdag) Solo, Senin (10/4/2017). “Hari pertama ada 851 pedagang yang menempati kios lantai I, dan hari kedua 681 pedagang kios lantai II,” katanya. Kusbani mengatakan, mekanisme penyerahan kunci terbagi dalam dua sesi, yaitu pukul 09.00 WIB-12.00 WIB, serta pukul 13.00 WIB sampai selesai. Penyerahan kunci di Pendapi Gede Balai Kota Solo. Pedagang diwajibkan membawa surat hak…
Read More