Disiplinkan Siswa, Satpol PP Jateng Goes to School
SEMARANG (LN) – Satpol PP Provinsi Jateng membentuk kader disiplin siswa melalui program Satpol PP Goes to School (SGS). Program anyar tersebut diluncurkan awal Mei 2017. Kepala Satpol PP Jateng, Sinoeng N Rachmadi mengatakan bentuk kegiatan yang dijalnakn berupa sarasehan bersama kepala sekolah dan guru SMAN dan SMKN. Sarasehan dilakukan secara bertahap di beberapa kabupaten/kota. Melalui pertemuan tersebut diharapkan ada sinergitas antara Satpol PP dan pihak sekolah. Termasuk para siswa, dalam penegakan disiplin dan perwujudan kondusivitas tramtibmas. Selain itu juga perlindungan terhadap perempuan dan anak di Jateng. “Itu sebagai langkah…
Read More