You are here
News Pendidikan 

UNS Terima 2.043 Mahasiswa Baru Melalui Jalur SNBP 2023

Surakarta – Sebanyak 2.043 peserta lolos Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta tahun 2023. Pengumuman SNBP tahun 2023 ini dilakukan serentak secara nasional pada Selasa (28/3/2023). Secara nasional pendaftar SNBP tahun 2023 adalah sebanyak 663.181 dan yang diterima sebanyak 143.805. Dari jumlah yang dinyatakan lolos tersebut, 44.928 siswa adalah pemegang Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIP-Kuliah). Jumlah peminat Prodi UNS pada SNBP tahun 2023 adalah sebesar 35.794 (naik 22,34 % dibandingkan tahun 2022 sebanyak 29.257). Jumlah lolos seleksi adalah sebanyak 2.043 dan sebanyak 756 orang (37 %)…

Read More
Edukasi Nasional News Pendidikan 

Peduli terhadap generasi muda Nia Ramadhani shering pentingnya kesehatan mental

SUKOHARJO – Peduli dengan generasi muda begitu pentingnya kesehatan mental, publik figur Nia Ramadhani shering kekampus Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) berbagi pengalaman hidup yang dijalaninya, menurut kebanyakan orang hidup Nia Ramadhani begitu sempurna namun dibalik semua itu ada permasalahan luar biasa yang dialami sejak kecil. Cerita ketika kecil sudah menjalani keluarga brokenhome bahkan jauh dari itu pandangan orang ke Nia begitu bahagia, bahkan sekolahpun menurut Nia hanya formalitas. “Saya sekolah itu hanya formalitas karena apa, masuk sekolah jam 7 pagi kemudian jam 10 sudah ijin untuk shoting terus seperti itu…

Read More
News Pendidikan 

Jelang Dies Natalis ke-47, UNS Tambah Lima Guru Besar Baru

SOLO – Jelang Dies Natalis ke-47, Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menambah lima Guru Besar Baru. Kelima Guru Besar tersebut akan dikukuhkan oleh Rektor UNS, Prof. Dr. Jamal Wiwoho, S.H., M.Hum. pada Selasa (7/3/2023) besok secara luring dan daring di Auditorium G.P.H. Haryo Mataram UNS. Dalam Konferensi Pers yang digelar di Ruang Sidang 2 Gedung dr. Prakosa UNS, Senin (6/3/2023), Sekretaris Senat Akademik UNS, Prof. Ari Handono Ramelan menyampaikan semoga dengan bertambahnya lima Guru Besar baru ini dapat memberikan kontribusi yang luar biasa untuk UNS, masyarakat, bangsa dan negara. Guru…

Read More
Nasional News Pendidikan 

Dies Natalis ke-47 ini, UNS akan memberikan penghargaan UNS Award kepada Menteri Pemuda dan Olahraga

SOLO-Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta akan memperingati Dies Natalis ke-47 pada 11 Maret 2023 mendatang. Dalam Dies Natalis ke-47 ini, UNS akan memberikan penghargaan UNS Award kepada Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Republik Indonesia (RI), Zainudin Amali. Dalam Konferensi Pers dihadapan media di Ruang Sidang IV Gedung dr. Prakosa UNS, Selasa (7/2/2023), Rektor UNS, Prof. Dr. Jamal Wiwoho, S.H., M.Hum. menyampaikan tema yang diangkat dalam Dies Natalis ke-47 yaitu ‘Akselerasi Sumber Daya Kreatif dan Inovatif dalam Menghadapi Krisis Global Melalui Kebersamaan Menuju Indonesia Emas`. “Untuk kegiatan seremonial, meliputi upacara peringatan…

Read More
News Pendidikan 

Solo menjadi tempat pertemuan Forum Dekan AIPKI sejumlah topik akan dibahas

SOLO – Beberapa topik penting dibahas dalam pertemuan Fakultas Dekan Asosiasi Institusitut Pendidikan Kedokteran Indonesia (AIPKI). Akan dihadiri 92 Fakultas kedokteran di Indonesia. Sebuah sistem yang bernama Academic Health System (AHS) akan melengkapi proses pendidikan kedokteran spesialis yang saat ini sedang berjalan. AHS merupakan konsep yang mengintegrasikan pendidikan dan pelayanan kesehatan melalui kerja sama peningkatan layanan kesehatan. Konsep ini didorong untuk mengembangkan upaya promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif di layanan primer dan tersier. Peran ini perlu dukungan dari pemerintah. Ketua AIPKI Prof Budi Santoso menyebut, salah satu topik hangat yang…

Read More
Nasional News Pendidikan 

Sambut Muktamar, SMP Muhammadiyah pk kotabarat peringatan hari pahlawan

SURAKARTA – Peringatan Hari Pahlawan merupakan momentum untuk terus mengingat dan menghargai jasa-jasa para pahlawan serta dapat meneruskan api semangat mempertahankan kemerdekaan dengan mengimplementasikan semangat perjuangan mereka dalam kehidupan sehari-hari. Tema Hari Pahlawan Tahun 2022 yaitu “Pahlawanku Teladanku”. Semangat cita-cita sebagai generasi penerus bangsa,sambut Muktamar Muhammadiyah 48, seluruh siswa SMP Muhammadiyah PK Kotabarat, Peringati hari pahlawan dengan mengenakan pakaian pahlawan yang dikagumi sebagai sosok kepahlawanan, setiap siswa berbeda kekaguman terhadap pahlawan. Kepala Sekolah Muhdiyatmoko, siswa diharapkan tidak lepas dari sejarah perjuangan pahlawan dan diharapkan dapat mengambil nilai-nilai luhur. “Peringatan hari…

Read More